Kotaku
Beranda Pendidikan 32 Contoh Soal Porogapit Paling Lengkap Kelas 4 SD dan Kunci Jawaban

32 Contoh Soal Porogapit Paling Lengkap Kelas 4 SD dan Kunci Jawaban

6b1f4c38f8e6a7edab0dff38db4a2623

Kotaku.id – Dalam artikel ini akan kami bahasa mengenai beberapa contoh soal porogapit kelas 4 SD beserta kunci jawabannya. Kata porogapit sebenarnya diambil dari bahasa Jawa yang merupakan gabungan dari kata Poro dan Gapit. Poro memiliki arti membagi (pembagian), sedangkan kata Gapit memiliki arti pengapit. Porogapit merupakan salah satu materi yang terdapat dalam pelajaran Matematika.

Untuk bisa menguasai materi porogapit ini, para siswa khususnya kelas 4 SD harus bisa menguasai minimal perkalian 1 hingga 10. Sehingga, nantinya para siswa akan lebih mudah menghitung baik membagi atau mengalikan dalam mengerjakan soal porogapit. Meskipun banyak yang menganggap porogapit sebagai pelajaran yang sulit. Dengan rajin berlatih, para siswa akan mudah menguasainya.

Seperti salah satunya dengan belajar dan berlatih mengerjakan soal porogapit kelas 4 SD. Dengan rajin berlatih mengerjakan lebih banyak soal porogapit. Maka, para siswa akan terbiasa dan akan lebih terasah kemampuannya dalam mengerjakan berbagai jenis soal materi ini. Seperti salah satunya dengan lebih banyak berlatih mengerjakan soal latihan porogapit menjelang UTS maupun UAS.

Contoh Soal Porogapit Kelas 4 SD dan Kunci Jawabannya

Contoh soal porogapit
32 Contoh Soal Porogapit Paling Lengkap Kelas 4 SD dan Kunci Jawaban 34

Untuk lebih mengasah kemampuan para siswa dalam mengerjakan soal porogapit di sekolah. Maka, para siswa dapat mencoba untuk mencari kumpulan soal porogapit dengan berbagai jenis contoh soalnya. Selain di sekolah, para siswa bisa belajar dan berlatih untuk mengerjakan berbagai jenis soal porogapit di rumah. Pelajaran porogapit saat ini memang sudah mulai diajarkan dari bangku Sekolah Dasar (SD).

Saat di bangku SD, para siswa akan diajari tentang materi-materi dasar. Dan materi yang paling dasar dalam Matematika di Sekolah Dasar salah satunya adalah operasi hitung bilangan. Operasi hitung bilangan tersebut termasuk penjumlahan, pengurangan, pembagian dan perkalian. Dan pada materi pembagian terdapat beberapa cara atau metode yang bisa dilakukan untuk menghitung angka.

Salah satu caranya adalah menggunakan porogapit. Porogapit sendiri merupakan suatu metode pembagian bersusun, dengan cara membuat garis pengapit di antara bilangan yang dibagi serta bilangan pembagi. Meskipun termasuk materi dasar, namun nyatanya banyak para siswa SD, khususnya kelas 4 yang masih merasa kesulitan untuk menyelesaikan soal porogapit.

1. Soal Porogapit Kelas 4 SD Pilihan Ganda dan Jawabannya

Untuk memudahkan para siswa menguasai materi pelajaran porogapit, berikut ini adalah kumpulan soal porogapit kelas 4 SD beserta kunci jawabannya.

1. 265.958 : 14 = …

A. 18.997
B. 16.738
C. 18.927
D. 15.728
Jawaban : A

2. 52.490 : 5 = …

A. 15.637
B. 14.536
C. 10.498
D. 14.636
Jawaban : C

3. 24.585 : 15 = …

A. 6.628
B. 5.526
C. 2.473
D. 1.639
Jawaban : D

4. 568.562 : 2 = …

A. 284.281
B. 152.627
C. 159.626
D. 217.626
Jawaban : A

5. 805 : 5 = …

A. 141
B. 151
C. 161
D. 171
Jawaban : C

6. 815 : 5 = …

A. 169
B. 163
C. 156
D. 134
Jawaban : B

7. 468 : 12 = …

A. 39
B. 38
C. 37
D. 36
Jawaban : A

8. 1020 : 10 = …

A. 102
B. 110
C. 115
D. 120
Jawaban : A

9. 256 : 13 = …

A. 15
B. 17
C. 13
D. 12
Jawaban : D

10. 53.342 : 2 = …
A. 16.827
B. 26.671
C. 27.725
D. 29.928
jawaban : B

2. 10 Soal Pembagian Kelas 4 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawabannya

Berikut ini adalah 10 contoh soal porogapit atau pembagian untuk kelas 4 berdasarkan Kurikulum Merdeka beserta jawabannya.

1. Pak Amin memiliki 36 lembar kertas warna. Semua kertas warna dibagikan kepada ketiga anaknya sama banyak. Setiap anak menerima … lembar kertas warna.

A. 10
B. 11
C. 12
D. 13
Jawaban: C. 12

2. Hasil dari 988 : 4 = …

A. 80
B. 120
C. 224
D. 247
Jawaban: D. 247

3. Hasil dari -72 : (-8) = …

A. 7
B. -7
C. 9
D. -9
Jawaban: C. 9

4. Hasil dari -140 : 70 = …

A. 10
B. 15
C. 2
D. -2
Jawaban: D. -2

5. Ani mempunyai 12 kue. Semua kue itu ingin dibagikan kepada 4 orang temannya dengan jumlah masing-masing yang sama banyak. Berapa banyak kue yang diberikan Ani kepada tiap temannya?

A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
Jawaban: B. 3

6. Pak Andi memiliki tepung beras sebanyak 6 1/2 kg. Tepung beras tersebut digunakan untuk membuat peyek 2 3/4 kg. Lalu, Pak Andi membeli lagi tepung beras sebanyak 4 1/4 kg. Jumlah tepung beras yang dimiliki Pak Andi sekarang adalah…

A. 6 1/2kg
B. 6 1/4 kg
C. 5 1/4 kg
D. 8 2/4 kg
Jawaban: D. 8 1/4 kg

7. Hasil dari 250 : 5 : 2 = …

A. 14
B. 27
C. 25
D. 30
Jawaban: C. 25

8. Hasil dari 588 : 2 : 3 = …

A. 48
B. 55
C. 85
D. 98
Jawaban: D. 98

9. Ibu Linda memiliki 30 pensil berwarna. Pensil tersebut akan dibagikan kepada 3 anaknya sama banyak. Berapa banyak pensil yang diterima setiap anaknya?

A. 3
B. 10
C. 6
D. 5
Jawaban: B. 10

10. Pak Riky mempunyai kain sepanjang 8/10 meter. Kain tersebut digunakan untuk membuat kemeja sepanjang 2/5 meter. Lalu, sisa kain dipotong-potong menjadi beberapa potongan sama panjang. Jika panjang satu potong kain 1/15 meter, banyak potongan kain adalah…

A. 5 potong
B. 6 potong
C. 7 potong
D. 9 potong
Jawaban: B. 6 potong

3. 10 Contoh Soal Pembagian Esai Kelas 4 SD

Contoh soal porogapit
32 Contoh Soal Porogapit Paling Lengkap Kelas 4 SD dan Kunci Jawaban 35

Berikut ini adalah 10 contoh soal porogapit atau pembagian dalam bentuk esai untuk kelas 4 SD dan jawabannya.

1. Silakan hitung hasil dari pembagian berikut ini.
2.552 : 2 : 4 = …

Jawabannya adalah : 319

2. Rani memiliki 40 buah rambutan yang ia petik dari kebun di belakang rumahnya. Lalu, ia akan membagikannya sama banyak kepada 5 orang temannya. Berapakah buah rambutan yang diterima oleh masing-masing teman Rani?

Jawabannya adalah : 8 buah rambutan.

3. Silakan hitung hasil dari (-80) : 4?

Jawabannya adalah : -20

4. Silakan hitung hasil dari (-450) : 50!

Jawabannya adalah : -9

5. Ibu Rita memasak 20 potong ayam bumbu untuk dibagikan kepada 5 orang tetangganya. Bu Rita membaginya dengan sama rata, berapakah jumlah potongan ayam yang diterima oleh masing-masing tetangganya?

Jawabannya adalah : 4 potong ayam.

6. Sebuah kelas tari terdiri dari 30 orang anak. Pelatih tari hendak membagi kelompok-kelompok latihan tari, ia membaginya anak-anak tersebut dalam 5 kelompok. Berapakah jumlah setiap anak dalam setiap kelompok?

Jawabannya adalah : 6 orang anak.

7. Ibu membeli susu kotak sekardus dengan isi 35 susu. Lalu, ibu ingin membagikannya kepada 7 orang anak tetangganya dengan sama rata. Berapakah jumlah susu kotak yang diperoleh setiap anak?

Jawabannya adalah : 5 susu kotak.

8. Silakan hitung hasil dari 5.004 : 4 = …

Jawabannya adalah : 1.251

9. Kakek memelihara 50 ekor ayam, ia ingin setiap kandang ayam terisi dengan 10 ekor ayam. Lantas berapa kandang ayam yang dibutuhkan oleh Kakek?

Jawabannya adalah : 5 kandang ayam.

10. Bu Nani memiliki 24 jeruk. Kemudian jeruk-jeruk tersebut akan dibagikan sama rata kepada 4 orang keponakannya. Berapakah buah jeruk yang diterima oleh masing-masing keponakannya?

Jawabannya adalah : 6 buah apel.

4. Contoh Soal Porogapit Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka

Berikut ini adalah contoh soal porogapit kelas 4 semester 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawabannya.

1. Pak Danu memotong kain sepanjang 7,3 meter sama rata untuk dibagi ke lima pembelinya. Berapa meter panjang kain yang diterima oleh setiap pembeli?

Jawabannya adalah : Jumlah Panjang kain dibagi jumlah pembeli (7,3 : 5 = 1,46 m). Jadi, panjang kain yang diterima setiap pembeli adalah 1,46 m.

2. Silakan hitung hasil pembagian dari 120 : (12-4)!

Jawabannya adalah : Selesaikan operasi hitung yang ada di dalam tanda kurung terlebih dahulu, kemudian baru dibagi. Jadi, 120 : (12-4) = 120 : 8. Maka, 120 : 8 = 15

3. Silakan selesaikan hasil operasi hitung dari (14 +22) : (9-5)

Jawabannya adalah : Hasil hitungnya adalah (14 + 22) : (9-5) = 36 : 4. Jadi, 36 : 4 = 9.

4. Hitunglah hasil pembagian dari 9792 : 34!

Jawabannya adalah : Soal di atas bisa dikerjakan dengan cara pembagian bersusun atau porogapit, sehingga akan ditemukan hasil pembagian dari 9792 : 34. Dan hasilnya adalah 288.

5. Alina punya 40 permen dibagi sama rata kepada 5 temannya. Berapa jumlah permen yang diterima masing-masing teman Alina?

Jawabannya adalah : Jumlah permen dibagi Jumlah teman (40 : 5 = 8). Jadi, banyak permen yang diterima setiap teman adalah 8 biji.

6. Bu Ida punya 69 kertas berwarna dibagi sama rata kepada 3 siswanya. Berapa banyak jumlah kertas yang diterima setiap siswa?

Jawabannya adalah : Jumlah kertas berwarna dibagi Jumlah siswa (69 : 3 = 23). Jadi, banyak kertas yang diterima setiap siswa adalah 23.

7. Hitunglah hasil dari (12 + 15) : (5:2)

Jawabannya adalah : Cara menghitungnya adalah (12+15) : (5:2) = 27 : 3. Jadi hasilnya adalah 27 : 3 = 9.

8. Hitunglah hasil pembagian dari 8,1 : 9

Jawabannya adalah : Soal porogapit di atas bisa dapat dikerjakan dengan pembagian bersusun atau porogapit. Sehingga akan ditemukan hasil pembagian dari 8,1 : 9 adalah 0,9.

9. Silakan selesaikan hasil operasi hitung dari 18 x 8 : 4

Jawabannya adalah : Hasil hitungnya adalah 18 x 8 : 4 = 144 : 4. Jadi, 144 : 4 = 36.

10. Hitunglah hasil operasi hitung dari (37+18) : 5

Jawabannya adalah : Hasil hitungnya adalah (37 + 18) : 5 = 55 : 5. Jadi, 55 : 5 = 11

11. Silakan hitung hasil pembagian dari 6,5 : 5!

Jawabannya adalah : Soal porogapit di atas bisa dikerjakan dengan cara pembagian bersusun, sehingga akan ditemukan hasil pembagian dari 6,5 : 5 adalah 1,3.

12. Hitunglah hasil pembagian dari 49,4 : 19

Jawabannya adalah : Soal porogapit ini bisa dikerjakan dengan metode pembagian bersusun. Hasil dari 49,4 : 19 adalah 2,6.

Penutup

Demikian tadi 32 contoh soal porogapit kelas 4 SD dalam bentuk pilihan ganda dan esai beserta kunci jawabannya. Semua soal tersebut bisa Anda dapatkan melalui internet di smartphone, maupun buku latihan soal di sekolah. Dengan terus berlatih mengerjakan berbagai jenis soal porogapit, dapat mengasah kemampuan para siswa mengenai cara penyelesaian dari berbagai jenis soal porogapit.

Komentar
Bagikan:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Iklan